
•
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menyampaikan bahwa PT Freeport Indonesia (PTFI) telah menyepakati pelepasan saham sebesar 12 persen kepada pemerintah Indonesia. Dengan kesepakatan ini, aktivitas penambangan tembaga dan emas dapat terus dilakukan hingga cadangan habis. Namun demikian, Bahlil belum mengungkapkan harga yang disepakati terkait rencana penambahan saham tersebut. Ia menegaskan…

•
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menyampaikan bahwa Presiden Prabowo Subianto telah menyetujui penerapan kebijakan mandatori campuran etanol sebesar 10 persen untuk bahan bakar minyak (BBM). Kebijakan tersebut bertujuan untuk mengurangi emisi karbon sekaligus menekan ketergantungan Indonesia terhadap impor BBM. “Kemarin malam sudah kami rapat dengan Bapak Presiden. Bapak Presiden sudah…