Majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Mataram menjatuhkan hukuman enam tahun penjara terhadap mantan Bupati Lombok Barat, Zaini Arony, dalam perkara korupsi kerja sama operasional pembangunan dan pengelolaan Lombok City Center (LCC) di Kabupaten Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat. “Menjatuhkan pidana hukuman terhadap terdakwa Zaini Arony dengan pidana hukuman enam tahun…